KATA
PENGANTAR
Puji syukur kami
ucapkan kepada TUHAN Yang Maha Kuasa, atas Anugrah dan Rahmat-Nya maka BUKU
PUTIH ini sebagai bukti serta panutan keberhasilan dari pengusaha yang telah
mengambil dan menjalankan bisnis D’PARIS.
Pada prinsipnya bahwa bisnis ini menguntungkan dan menjanjikan, hanya karena
kuasa TUHAN semua ini bisa terwujud.
Setelah melewati
proses yang sangat panjang dan input dari berbagai pihak, maka selesailah BUKU
PUTIH ini. Semoga BUKU PUTIH ini bisa dapat dipergunakan sebagai gambaran
singkat dan penjelasan tumbuh kembangnya usaha ini, serta cara menjalankan
usaha D’PARIS.
BUKU PUTIH ini dibuat agar calon
mitra yang akan mengambil bisnis ini tidak ragu lagi dalam memilih salah satu
bisnis franchise yang bergerak dibidang aksesoris yaitu D’PARIS. Sehingga diharapkan antara D’PARIS dan mitranya akan memiliki visi dan misi yang sama dan
tertulis ataupun tertuang dalam tujuan perusahaan.
Semoga TUHAN Yang
Maha Kuasa selalu menuntun, melindungi dan memberkahi setiap langkah – langkah
kita dalam menjalankan usaha ini, karena dengan niat dan tekad yang bulat serta
kuat kita saling bergandeng tangan untuk mencapai satu tujuan bersama. Dengan
bergabung bersama D’PARIS secara
tidak langsung kita telah membuka lapangan/ kesempatan kerja bagi orang – orang
disekitar kita. Semoga ini merupakan langkah nyata untuk dapat ikut
mensejahterakan banyak orang yang masih membutuhkan kesempatan ini. Amien
Hormat
Kami,
Managemen
D’PARIS
PENDAHULUAN
Selamat Bergabung.
Terimakasih
atas kepercayaan dan kerjasamanya untuk bergabung bersama mitra usaha yang lain
didalam kemitraan jaringan usaha aksesoris D’PARIS.
D’PARIS adalah perusahaan aksesoris
retail perhiasan yang terbuat dari silver, silver dilapisi emas putih, stell
dan titanium. D’PARIS membuktikan bahwa senantiasa menghasilkan
profit dan tetap eksis pada bidang penjualan retail aksesoris. Seiring
berjalannya waktu, Brand image D’PARIS
sudah mulai dikenal konsumen, khususnya wanita muda, aktif dan selalu senantiasa
mengikuti trend aksesories dan fashion. Berawal dari itu maka muncullah
gagasan untuk mengembangkan usaha aksesoris yang mengunakan system kemitraan
yang kehadirannya mudah diterima oleh masyarakat. D’paris memiliki slogan “Beautify U”
SIFAT
BISNIS
Peluang usaha D’PARIS merupakan bisnis dibidang aksesoris
Usaha bisnis D’PARIS mengunakan system pembayaran cash, sangat membantu
perputaran financial dan memperkecil resiko
Dengan system mitra usaha, maka akan banyak
bermunculan cabang / mitra baru yang akan buka diseluruh penjuru tanah air, sehingga
D’PARIS akan semakin berkembang dan
dikenal masyarakat dan di gemari masyarakat luas.
KEUNGGULAN BISNIS
Memiliki visi, misi dan tujuan yang jelas.
Counter didisain sesuai dengan standarisasi tata
letak, bentuk counter D’PARIS
sehingga terlihat bagus, menarik dan memiliki ciri khas D’PARIS.
Harga dari seluruh item produk D’PARIS terjangkau oleh masyarakat luas
Memiliki bentuk yang khas, disebabkan langsung
di produksi oleh pabriknya di luar negeri.
Mudah dalam pengelolaan usaha ini, karena system
sudah berjalan dengan baik, adanya pendampingan dan pengawasan setiap
counternya.
Selalu ada barang baru / model selalu up todate
Barang lebih mudah dalam penyimpanan dan juga
tidak basi
SISTEM MANAGEMEN
Sistem counter didukung oleh prosedur standar
operasional yang baku
System pengawasan langsung dan tidak langsung
yang countinous, terhadap kelancaran
prosedural rutin. Meliputi: Pembelian, stock barang, penjualan, service,
kerapian dan kedisiplinan dll.
Pemantauan rutin terhadap pergerakan Omset.
Training karyawan Counter baru didukung dengan
tanaga ahli terlatih D’PARIS,
sekaligus pendampingan saat Grand Opening.
Program stock / program inventory dan penjualan
yg bisa support
POTENSIAL INCOME
Gift / souvenir
Event
Dll
VISI DAN MISI PERUSAHAAN
VISI
Menjadi
perusahaan “JEWELLRY” terfavorit di
lokal maupun International
MISI
Menyediakan “JEWELLRY”
dengan variasi model terbaru harga terjangkau serta pelayanan yang memuaskan
pelanggan.
SYARAT MENJADI MITRA USAHA
Selalu berpikir dan berperilaku positif
Menjunjung tinggi kejujuran
Bisa bekerjasama dengan baik untuk mewujudkan
visi & misi perusahaan
Dapat mengikuti dan mentaati seluruh peraturan
yang ada dalam system kemitraan D’paris
Mau bekerjasama dan berfikiran maju serta
inovatif, dll
PROFIL D’PARIS SILVER
Didirikan
di Jakarta pada tahun 2001, awalnya D’PARIS
adalah Brand yang belum banyak orang mengenalnya dibisnis waralaba namun berkat
kerja keras dan keuletan sang pendiri, Bapak Thomas Suhil, lambat laun nama D’PARIS mulai dikenal dan diminati oleh
masyarakat luas.
D’PARIS dengan outlet pertama terletak
di Mall Citraland Jakarta, selanjutnya tumbuh dan berkembang hingga menjadi
beberapa outlet di sejumlah Mall terkemuka di kota Jakarta, Bandung, dan
Surabaya. Karena bisnis aksesoris selalu berhubungan dengan fasion dan trend
masa kini yang selalu up date maka lokasi yang sangat ideal adalah MALL. Dalam
kurun waktu 12 tahun, jumlah counter telah mencapai 41 counter yang tersebar
diberbagai pusat belanja atau mall di Indonesia:
JAKARTA: Mall Citraland, Mall Kepala
Gading, Mall Blok M, Mall Semanggi , Mall Gajah Mada Plaza, Pondok Indah Mall,
Mall Atrium Plaza, Mall Lippo Karawaci, Mall Senayan City, SMS, PV, MMB, CBB,
Mall Taman Anggrek, EX, Mall Gandaria, Mall Emporium, Mall Bintaro, Mall Kokas,
Mall Citos, Mall Depok, Mall Cinere. Bandung:
Bandung Indah Plaza, Mall Istana Plaza, Mall Paris Van Java, Mall Trans Studio,
Ciwal, Fcl. Surabaya: Mall Tunjungan
Plaza, Mall Galaxi, Mall Pakuwon, Mall Delta, Mall Royal, Mall Grand City.
Bapak Thomas mengatakan, Perkembangan
yang sangat pesat dari D’PARIS tidak
dapat dipisahkan dari potensi bisnisnya yang sangat besar. Keuntungan D’PARIS adalah Semua produk merupakan barang
berkualitas yang terbuat dari silver murni, silver dilapis emas putih 18K,
Steel dengan kadar 316L, titanium dan kesemuanya diimpor dari luar negeri. Produk
D’PARIS tidak hanya di minati wanita
dewasa atau wanita aktif kota tapi juga oleh seluruh anggota keluarga termasuk
anak – anak. Sehingga ketika Bapak Thomas melihat potensi yang sangat prospektif
mulai merambah ke kota daerah yang langsung direspon positif oleh konsumen.
Sebagai bisnis aksesoris D’PARIS mempunyai produk yang cukup
beragam, seperti : Gelang, cincin, kalung dan liontin yang tersedia segala
macam ukuran dan bentuk yang selalu up date. Beberapa keunggulan produk D’PARIS dibandingkan dengan produk
jual-beli, Size cincin yang lengkap mulai dari ukuran kecil s/d besar, untuk
produk jual-beli biasanya size cincin hanya beberapa size saja.Ukuran kalung
yang lengkap mulai dari 40 s/d 65 cm.
Bapak Thomas juga mengatakan, D’PARIS tidak akan menyulitkan mitranya
dalam hal retur barang, namun ada beberapa persyaratan untuk retur itu sendiri,
yaitu : 30% berlaku maksimal 1 bulan dari tanggal grand opening, 10% setiap
pembelanjaan dan bisa diakumulasi maksimal 3 bulan. Untuk stok produk paket
awal pihak D’PARIS yang akan
menentukan, selanjutnya franchisee / investor sudah bisa menilai mana produk
yang cepat laku atau tidak, jadi nanti bisa diatur melalui retur akan
ditentukan berdasarkan pareto dan D’PARIS
juga memberikan diskon sesuai ketentuan yang berlaku.
Bapak
Thomas mengakui, Brand D’PARIS mulai
menanjak dan dikenal yang memiliki awareness
tinggi berdampak positif terhadap usahanya. Walaupun dengan konsep bisnis
franchise, peminat investasi D’PARIS
semakin meningkat. Banyak orang yang antusias dengan bisnis D’PARIS. Faktor lain yang berpengaruh besar terhadap
investasi D’PARIS adalah biaya
kemitraan yang masih sangat terjangkau untuk masyarakat kota besar dan kota
daerah.
BIAYA KEMITRAAN
D’PARIS menawarkan dua paket
kemitraan dengan nilai investasi yang relative sangat terjangkau, yang dapat
dijelaskan sebagai berikut:
A. Paket A
Paket
ini investasi yang dibutuhkan adalah Rp 140 juta. Paket ini belum termasuk sewa
tempat, gaji karyawan, showcase, perangkat lunas atau computer, namun sudah
mencakup stock produk paket awal, program akuntansi cashflow dan desain
penataan lokasi showcase. Dan paket ini berukuran maksimal 9 m2.
Dengan
fasilitas:
1.
Lay out desain showcase lokasi
2.
Training tenaga kerja**
3.
Pendampingan grand Opening counter***
4.
Paket stock produk awal (senilai ± Rp. 160 jt)
5.
Promotion kit
* Royalty
fee 7%
** Dilakukan
dikantor pusat
*** Akomodasi
trainer ditanggung oleh mitra / franchisee selama pendampingan
**** Dp
120 jt
B. Paket Besar
Paket
ini investasi yang dibutuhkan adalah Rp. 160 jt. Paket ini belum termasuk sewa
tempat, gaji karyawan, showcase, perangkat lunas atau computer, namun sudah
mencakup stock produk paket awal, program akuntansi cashflow dan desain
penataan lokasi showcase. Dan paket ini minimal 10 m2.
Dengan
fasilitas:
1.
Lay out desain showcase lokasi
2.
Training tenaga kerja**
3.
Pendampingan grand Opening counter***
4.
Paket stock produk awal (senilai ± Rp. 200 jt)
5.
Promotion kit
* Royalty
fee 7%
** Dilakukan
dikantor pusat
*** Akomodasi
trainer ditanggung oleh mitra / franchisee selama pendampingan
**** Dp
145 jt
Bapak Thomas mengakui, semua investasi yang ditawarkan adalah
diluar joint fee, sewa tempat dan showcasenya. Dengan paket – paket yang
ditawarkan calon franchisee / mitra tinggal memilih disesuaikan dengan
kapasitas ruangan yang di miliki. Terangnya.
Meski investasinya sangat ringan namun tidak dengan omset
perhari yang bias didapat. Lantaran produknya sangat familiar dengan masyarakat
maka rata – rata omset perhari dari counter yang sudah berjalan cukup
mengiurkan berkisar antara Rp. 1,5 jt/hari atau sekitar 135 jt/bulan.
Lebih jauh menurut Bapak Thomas, untuk mendukung keberhasilan
bisnis franchisee, D’PARIS akan
men-support dalam segala hal, sehingga franchisee bisa beroperasi dan
mendapatkan keuntungan. Support yang diberikan dalam bentuk desain showcase dan
perlengkapan pendukung hingga masalah managemen keuangan dan promosi.
Bapak Thomas yakin semua bentuk support yang diberikan D’PARIS akan mendorong kesuksesan
franchisee / mitra. Apalagi didukung beberapa keunggulan lain yang dimiliki D’PARIS dan belum dimiliki brand
lain.seperti:
1.
Yang membedakan adalah model, kualitas produk serta
pelayanan purna jual. D’PARIS
menyediakan jasa pencucian produk silver D’PARIS
untuk konsumen gratis
2.
Pelayanan purna jual D’PARIS / Garansi
i.
Garansi 1 minggu dari tanggal pembelian, ganti baru
jika ada kerusakan
ii.
Garansi 1 bulan dari tanggal pembelian, free
service
iii.
Jasa cuci gratis untuk semua produk D’PARIS
iv.
Service untuk segala jenis kerusakan dengan harga
yang terjangkau
3.
Inovasi dan development produk terus menerus
dilakukan, sehingga akan muncul produk – produk baru yang lebih inovatif dan
digemari oleh masyarakat.
4.
Desain counter yang berkarakter D’PARIS, sehingga
siapapun akan tahu bahwa itu counter Dparis. Dan secara tidak langsung dapat
menimbulkan point of interst konsumen.
5.
Pengelolaannya yang sangat mudah / tidak rumit.
Singkat
kata, D’PARIS adalah pilihan usaha yang paling tepat untuk calon pebisnis yang
ingin maju dan berkembang serta berorientasi jangka panjang.
BUKTI OMSET
COUNTER
DAERAH : JAKARTA
LOKASI : MALL CITRALAND
BULAN : NOVEMBER 2013
TGL
|
OMSET
|
TARGET
|
TOTAL
OMSET
|
PROSENTASE
|
1
|
Rp. 2,815.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 2,815.500
|
71,035
|
2
|
Rp. 6,298.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 9,114.000
|
15,877
|
3
|
Rp. 7,241.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 16,355.500
|
13,809
|
4
|
Rp. 3,322.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 19,677.500
|
30,102
|
5
|
Rp. 8,130.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 27,807.500
|
12,300
|
6
|
Rp. 5,292.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 33,100.000
|
18,895
|
7
|
Rp. 2,091.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 35,191.000
|
47,824
|
8
|
Rp. 5,234.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 40,425.000
|
19,106
|
9
|
Rp. 5,874.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 46,299.000
|
17,024
|
10
|
Rp. 6,764.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 53,063.500
|
14,783
|
11
|
Rp. 2,020.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 55,083.500
|
49,505
|
12
|
Rp. 3,639.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 58,722.500
|
27,480
|
13
|
Rp. 1,818.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 60,541.000
|
54,990
|
14
|
Rp. 4,617.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 65,158.500
|
21,657
|
15
|
Rp. 1,568.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 66,726.500
|
63,776
|
16
|
Rp. 6,063.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 72,789.500
|
16,493
|
17
|
Rp. 5,665.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 78,454.500
|
17,652
|
18
|
Rp. 3,724.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 82,178.500
|
26,853
|
19
|
Rp.
832.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 83,010.500
|
120,192
|
20
|
Rp.
5,201.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 88,212.000
|
19,225
|
21
|
Rp.
3,309.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 91,521.500
|
30,216
|
22
|
Rp.
3,691.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 95,212.500
|
27,093
|
23
|
Rp.
7,560.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 102,773.000
|
13,227
|
24
|
Rp.
8,344.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 111,117.500
|
11,984
|
25
|
Rp.
3,109.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 114,227.000
|
32,160
|
26
|
Rp.
4,500.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 118,727.000
|
22,222
|
27
|
Rp.
2,324.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 121,051.500
|
43,020
|
28
|
Rp.
3,085.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 124,136.500
|
32,415
|
29
|
Rp.
5,575.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 129,712.000
|
17,936
|
30
|
Rp.
5,939.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 135,651.500
|
16,836
|
Rp. 135.651.500 Rp. 30.000.000 Rp. 135.651.500
TOTAL OMSET : Rp. 135.651.500
ROYALTY FEE : 7%
JUMLAH : Rp. 9.495.605
DAERAH : BANDUNG
LOKASI : MALL PARIS VANJAVA
BULAN : NOVEMBER 2013
TGL
|
OMSET
|
TARGET
|
TOTAL
OMSET
|
PROSENTASE
|
1
|
Rp.
1,158.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 1,158.000
|
86,356
|
2
|
Rp.
5,504.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 6,662.000
|
18,169
|
3
|
Rp.
4,382.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 11,044.000
|
22,821
|
4
|
Rp.
3,840.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 14,884.000
|
26,042
|
5
|
Rp.
2,861.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 17,745.500
|
34,947
|
6
|
Rp. 920.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 18,665.500
|
108,696
|
7
|
Rp.
1,489.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 20,155.000
|
67,137
|
8
|
Rp.
2,073.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 22,228.500
|
48,228
|
9
|
Rp.
3,806.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 26,034.500
|
26,274
|
10
|
Rp.
1,711.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 27,745.500
|
58,445
|
11
|
Rp. 484.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 28,229.500
|
206,612
|
12
|
Rp. 621.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 28,851.000
|
160,901
|
13
|
Rp. 922.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 29,773.000
|
108,460
|
14
|
Rp. 721.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 30,494.000
|
138,696
|
15
|
Rp.
1,301.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 31,795.000
|
76,864
|
16
|
Rp.
2,971.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 34,766.000
|
33,659
|
17
|
Rp. 1,504.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 36,270.000
|
66,489
|
18
|
Rp.
1,789.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 38,059.500
|
55,882
|
19
|
Rp.
1,743.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 39,802.500
|
57,372
|
20
|
Rp. 742.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 40,544.500
|
134,771
|
21
|
Rp.
2,541.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 43,085.500
|
39,355
|
22
|
Rp.
1,937.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 45,023.000
|
51,613
|
23
|
Rp.
2,430.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 47,453.500
|
41,144
|
24
|
Rp.
9,439.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 56,893.000
|
10,594
|
25
|
Rp. 507.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 57,400.000
|
197,239
|
26
|
Rp.
1,767.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 59,167.000
|
56,593
|
27
|
Rp.
1,917.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 61,084.000
|
52,165
|
28
|
Rp.
2,062.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 63,146.000
|
48,497
|
29
|
Rp.
2,663.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 65,809.000
|
37,552
|
30
|
Rp.
5,457.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 71,266.500
|
18,323
|
Rp. 71.266.500 Rp.
30.000.000 Rp. 71.266.500
TOTAL OMSET : Rp. 71.266.500
ROYALTY FEE : 7%
JUMLAH : Rp. 4.988.655
DAERAH : SURABAYA
LOKASI : MALL PAKUWON
BULAN : NOVEMBER 2013
TGL
|
OMSET
|
TARGET
|
TOTAL
OMSET
|
PROSENTASE
|
1
|
Rp. 1,968.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 1,968.000
|
50,813
|
2
|
Rp. 1,971.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 3,939.000
|
50,736
|
3
|
Rp. 3,614.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 7,553.500
|
27,666
|
4
|
Rp. 3,408.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 10,961.500
|
29,343
|
5
|
Rp. 3,756.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 14,717.500
|
26,624
|
6
|
Rp. 1,148.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 15,865.500
|
87,108
|
7
|
Rp. 450.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 16,315.500
|
222,222
|
8
|
Rp. 1,957.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 18,272.500
|
51,099
|
9
|
Rp.
898.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 19,170.500
|
111,359
|
10
|
Rp. 2,760.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 21,930.500
|
36,232
|
11
|
Rp. 1,508.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 23,438.500
|
66,313
|
12
|
Rp. 1,917.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 25,356.000
|
52,151
|
13
|
Rp. 1,128.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 26,484.000
|
88,652
|
14
|
Rp. 1,262.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 27,746.000
|
79,239
|
15
|
Rp. 1,572.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 29,318.000
|
63,613
|
16
|
Rp. 1,920.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 31,238.000
|
52,083
|
17
|
Rp. 3,050.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 34,288.000
|
32,787
|
18
|
Rp. 1,784.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 36,072.000
|
56,054
|
19
|
Rp. 1,142.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 37,214.000
|
87,566
|
20
|
Rp. 1,156.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 38,370.000
|
86,505
|
21
|
Rp. 1,422.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 39,792.000
|
70,323
|
22
|
Rp. 2,165.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 41,957.000
|
46,189
|
23
|
Rp. 5,453.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 47,410.000
|
18,339
|
24
|
Rp. 1,783.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 49,193.000
|
56,085
|
25
|
Rp. 2,321.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 51,514.000
|
43,085
|
26
|
Rp.
830.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 52,344.000
|
120,482
|
27
|
Rp. 1,652.500
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 53,996.500
|
60,514
|
28
|
Rp. 1,513.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 55,509.500
|
66,094
|
29
|
Rp. 1,312.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 56,821.500
|
76,220
|
30
|
Rp. 3,211.000
|
Rp. 1.000.000
|
Rp. 60,032.500
|
31,143
|
Rp.
60.032.500 Rp. 30.000.000
Rp. 60.032.500
TOTAL OMSET : Rp. 60.032.500
ROYALTY FEE : 7%
JUMLAH : Rp. 4.202.275